@thesis{thesis, author={ }, title ={DEFINISI SEDERHANA DARI GENERALISASI RUANG BERNORMADAN SIFAT-SIFATNYA}, year={2021}, url={https://digilib.unesa.ac.id/detail/YzBlOGQ4NDAtY2ZjMy0xMWViLTgxZjgtNTMyMDJjODA5NDZm}, abstract={Penelitian tentang ruang bernorma telah banyak dilakukan olehmatematikawan. Banyak peneliti yang berupaya untuk menggeneralisasi konsepruang bernorma, namun beberapa tahun kemudian diketahui konsep-konsep tersebutternyata bukanlah generalisasinya. Hingga tibalah pada tahun 2019, seorang ahlimatematika A. Kundu dkk mengenalkan generalisasi baru pada ruang bernorma yangdikenal dengan ruang G2NS (Genelaization 2-Normed Space). Akan tetapi, definisi yang disajikanoleh Kundu dkk kuranglah sederhana. Dalam tulisan ini, akan ditunjukkan definisi sederhana dari G2NS. Lebihjauh lagi, akan ditunjukkan pula sifat-sifat dari ruang G2NS. Dari hasilpembahasan, ternyata pada G2NS mempunyai sifat titik tetap tunggal.Kata Kunci: ruang norm, Generalized 2-normed space (G2NS),titik tetap tunggal.} }