@thesis{thesis, author={Afsari Fatikah}, title ={Penerimaan sosial teman sebaya terhadap anak berkebutuhan khusus di sekolah inklusi SMP Negeri 29 Surabaya}, year={2012}, url={http://digilib.uinsby.ac.id/9989/}, abstract={Berdasarkan analisa data diperoleh hasil sebagai berikut : Penerimaan sosial siswa (teman sebaya) pada Anak Berkebutuhan Khusus (ABK) Kelas VIII SMP Negeri 29 Surabaya , dari 182 responden tertinggi pada kategori Cukup menerima yang ditunjukkan dengan nilai sebesar 56, 6% dengan frekuensi 103 Siswa, kategori tidak menerima sebesar 0 %, kategori kurang menerima sebesar 1.1 % dengan frequensi 2 siswa , dan kategori menerima 42,3% dengan frequensi 77 siswa. Berdasarkan hasil penelitian tersebut diharapkan dapat memberikan manfaat dan masukan bagi subjek yang diteliti, lembaga, guru BK dan peneliti selanjutnya.} }