@thesis{thesis, author={ and Dodi }, title ={UPAYA PENINGKATAN HASIL BELAJAR LOMPAT JANGKIT MELALUI PENERAPAN GAYA MENGAJAR LATIHAN PADA SISWA KELAS X SMA NEGERI 1 SIMEULUE TIMUR TAHUN AJARAN 2012/2013}, year={2013}, url={http://digilib.unimed.ac.id/8837/}, abstract={Penelitian ini bertujuan untuk meningkatan hasil belajar lompat jangkit melalui penerapan gaya mengajar latihan pada siswa kelas X SMA Negeri 1 Simeulue Timur Tahun Ajaran 2012/2013.Lokasi penelitian ini dilaksanakan di SMA Negeri I Simeulue Timur, Kabupaten Simeulue. Subjek dalam penelitian ini adalah siswa kelas X2 SMA Negeri I Simeulue Timur Tahun Ajaran 2012/2013. Yang berjumlah 33 orang siswa.Penelitian ini menggunakan metode penelitian tindakan kelas, yang terdiri dari dua siklus, siklus I dan II. Sebelum dilakukan tindakan pada siklus I peneliti memberi pre test untuk mengetahui letak kesulitan pada pelajaran lompat jangkit, dilanjutkan dengan siklus I dan pos test siklus I, siklus II dan diakhri dengan pemberian pos tes siklus II dengan instrumen penelitian lembaran pengamatan test hasil belajar lompat jangkit dengan menggunakan lembar fortopolio.Dengan penerapan gaya mengajar latihan dapat meningkatkan hasil belajar lompat jangkit siswa dari mulai tes awal, siklus I dan siklus II. pada tes awal yang dilakukan dari 33 orang siswa terdapat 12 orang siswa (36,37%) yang berhasil dalam mencapai ketuntasan belajar dengan rata-rata nilai 54,55. Pada postest siklus I mencapai 14 orang siswa (75,76%) yang berhasil dalam mencapai ketuntasan belajar dengan rata-rata nilai 68,18. Dan pada postest siklus II mencapai 29 orang siswa (87,88%) yang berhasil dalam mencapai ketuntasan belajar dengan rata-rata nilai 72,73. Telah terjadi peningkatan hasil belajar siswa baik secara individu maupun secara klasikal.Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa melalui penerapan gaya mengajar latihan dapat meningkatan hasil belajar lompat jangkit pada siswa kelas X SMA Negeri 1 Simeulue Timur Tahun Ajaran 2012/2013.} }