@thesis{thesis, author={Afri and Benget M.S. }, title ={UPAYA MENINGKATKAN PENGUASAAN GULING DEPAN DALAM SENAM LANTAI MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN KONTEKSTUAL PADA SISWA KELAS XI SMK SWASTA EKA PRASETYA MEDAN TAHUN AJARAN 2012/2013}, year={2013}, url={http://digilib.unimed.ac.id/8914/}, abstract={Tujuan dari penelitian ini adalah:. Meningkatkan Penguasaan Guling Depan Dalam Senam Lantai Menggunakan Model Pembelajaran Kontekstual Pada Siswa Kelas XI SMK Swasta Eka Prasetya Medan Tahun Ajaran 2012/2013. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode pembelajaran CTL (Contextual Teaching and Learning).Penelitian ini dilaksanakan di SMK Swata Eka Prasetya Medan.Populasi dalam Penelitian ini adalah seluruh siswa kelas XI Otomotif SMK Swata Eka Prasetya Medan.waktu penelitian ini dilakukan bulan Januari 2013.populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas XI Otomotif SMK Swata Eka Prasetya Medan Tahun Ajaran 2012/2013 sebanyak 26 orang.sedangkan yang menjadi sampel dalam penelitian ini adalah siswa kelas XI Otomotif SMK Swata Eka Prasetya Medan Tahun Ajaran 2012/2013 sebanyak 26 orang.Pengambilan sampel dilakukan dengan teknik Purposive Sampling, yaitu suatu pengambilan sampling melalui suatu pertimbangan-pertimbangan dari penelitinya. Metode penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas (Classroom Action Research). Pendekatan yang digunakan adalah pendekatan kualitatif yang berguna untuk mengungkapkan kesulitan belajar siswa dalam proses pembelajaran pendidikan jasmani serta cara mengatasi kesulitan-kesulitan tersebut sebagai upaya meningkatkan penguasaan guling depan dalam senam lantai). Berdasarkan hasil penelitian dan analisis data yang dilakukan bahwa pembelajaran dengan Model Pembelajaran Kontekstual berpengaruh terhadap perbaikan ketuntasan belajar senam lantai(guling depan).hasil siklus I menunjukkan bahwa jumlah siswa yang sudah memiliki ketuntasan belajar senam lantai(guling depan) adalah 14 orang yang nilai rata-rata (53,84 %) sedangkan 12 orang siswa yang nilai rata-ratanya (46,15 %) belum tuntas dalam pembelajaran dengan ketuntasan klasikal 71,77.Pada siklus II ternyata telah ada 21 orang siswa yang nilai rata-ratanya mencapai (80,76 %) yang telah tuntas dalam pembelajaran,sedangkan selebihnya 5 orang siswa yang nilai rata-ratanya (19,23%) belum tuntas dalam Pembelajaran dengan ketuntasan klasikal 79,10. Sebagai kesimpulan dala penelitian ini adalah bahwa proses pembelajaran Penguasaan Guling Depan Dalam Senam Lantai Menggunakan Model Pembelajaran Kontekstual Pada Siswa Kelas XI SMK Swasta Eka Prasetya Medan Tahun Ajaran 2012/2013 dapat meningkatkan hasil belajar siswa.nilai rata-rata pada test awal 32,04 %(tidak tuntas),pada siklus I nilai rata-rata siswa (46,15 %) tidak tuntas dan (53,84 %) yang telah tuntas.} }