@thesis{thesis, author={Arita Azyyati}, title ={Pembangunan Chatbot Untuk Menampilkan Berita Hoax Pada Platform Line Menggunakan Metode Rule Based}, year={2019}, url={http://elibrary.unikom.ac.id/id/eprint/1114/}, abstract={Chatbot adalah sebuah program komputer yang dirancang untuk menyimulasikan percakapan intelektual dengan satu atau lebih manusia baik secara audio maupun teks. LINE adalah sebuah platform komunikasi yang tidak hanya menawarkan layanan chatting, voice call dan video call, juga merupakan smart portal dengan beragam solusi terkait konten, hiburan dan bisnis. Hoax adalah pemberitaan palsu dengan berusaha untuk menipu atau mengakali pembaca untuk mempercayai sesuatu. Hasil survei yang dilakukan penulis kepada masyarakat umum pengguna platform LINE adalah 22,1% pengguna Platform Line sebanyak 46% pengguna kesulitan membedakan yang mana hoax dan bukan Hoax, 81,4% pengguna sangat terganggu dengan adanya berita Hoax. Pembangunan chatbot untuk menampilkan berita Hoax pada platform LINE menggunakan metode Rule Based ini bertujuan untuk membantu pengguna Platform LINE agar tidak terganggu berita Hoax serta mempermudah pengguna agar bisa membedakan yang mana berta Hoax dan fakta yang sebenarnya dengan cara menampilkan berita berdasarkan keyword yang diinputkan. Didapatkan hasil sebesar 85% dari tanggapan pengguna LINE yang dihitung menggunakan skala Likert ini disebabkan chatbot hanya bisa memproses 2 kata kunci, hal ini dapat ditangani dengan adanya ekstrasi informasi kalimat masukan pada penelitian selanjutnya.} }