@thesis{thesis, author={Qoddi Walid Salim}, title ={Cimahi Animation & Exhibition Centre Tema Pose To Pose}, year={2018}, url={http://elibrary.unikom.ac.id/id/eprint/552/}, abstract={Kota Cimahi telah dikenal sebagai salah satu kota kreatif di Indonesia. Cimahi memiliki pencapaian sebagai Kota Cyber City yakni menjadi pusat jasa dan industri berbasis teknologi informasi dan komunikasi (TIK) serta menjadikannya sebagai kota animasi dan pelopor acara tahunan festival animasi bertaraf internasional. Untuk mewadahi perkembangan dan pesatnya kota terhadap tingkat kreatifitas dalam bidang animasi yang terdapat di Kota Cimahi, maka perlu disediakan sebuah wadah yaitu berupa bangunan eksibisi atau pameran dan pusat animasi yang diharapkan dengan adanya bangunan tersebut bisa menampung kegiatan pelaku kreatifitas yang ada di Kota Cimahi. Fasilitas yang dirancang meliputi fasilitas pameran dan animasi center yang memamerkan kegiatan bisnis berskala regional, nasional maupun internasional, museum animasi, produksi animasi, edukasi dan fasilitas yang ditawarkan dengan memfasiltasi sebuah kota dengan sebuah bangunan pameran dan animasi center yang diharapkan bisa meningkatkan nilai ekonomi, dan meningkatkan citra sebuah kota.} }