@thesis{thesis, author={Astrini Retno}, title ={Evaluasi metode penentuan centroid retro-reflective target pada close range photogrammetry.}, year={2010}, url={http://eprints.itn.ac.id/9814/}, abstract={Pada close-range photogrametry penentuan titik pusat target (X,Y)dengan akurasi tinggi sangat penting Ada beberapa faktor yang mempengaruhi agar titik pusat yang diperoleh memiliki akurasi tinggi yaitu penggunaan sticker retro-reflective target sebagai target yang dipasang pada objek serta teknik/ metode penentuan titik pusat yang digunakan.} }