@thesis{thesis, author={Riki Riki}, title ={HUBUNGAN ANTARA GRIT DAN JOB BURNOUT PADA KARYAWAN GENERASI MILENIAL}, year={2020}, url={http://eprints.mercubuana-yogya.ac.id/10042/}, abstract={Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui adanya hubungan antara grit dan job burnout pada karyawan generasi milenial. Hipotesis penelitian ini adalah ada hubungan negatif antara grit dan job burnout pada karyawan generasi milenial. Subjek dalam penelitian ini berjumlah 61 karyawan berusia maksimal 60 tahun. Pengambilan subjek dilakukan dengan metode ramdom sampling. Pengambilan data penelitian ini dengan menggunakan dua skala, yaitu Skala job burnout dengan Skala grit. Teknik analisis data yang digunakan adalah korelasi product moment dari Karl Pearson. Berdasarkan hasil analisis data penelitian diperoleh koefisien korelasi sebesar -0,658 dengan p = 0,000 (p< 0,05) yang berarti ada hubungan negatif antara job burnout dengan grit pada karyawan generasi milenial. Penelitian ini bermanfaat memberi masukan bagaimana hubungan antara grit dan job burnout pada karyawan generasi milenial sehingga dapat menjadikan hasil penelitian ini sebagai bahan masukan untuk mengetahui masalah job burnout dan grit pada karyawan generasi milenial} }