@thesis{thesis, author={Dewi Niar Yuniesti}, title ={ANALISIS BAURAN PEMASARAN PADA KOPERASI SIMPAN PINJAM KSP BERKAT BUANA BAHARI DUKUHTURI KABUPATEN TEGAL}, year={2021}, url={http://eprints.poltektegal.ac.id/707/}, abstract={Koperasi KSP Berkat Buana Bahari Dukuhturi Kabupaten Tegal adalah salah satu koperasi di bidang peminjaman dana yang resmi. Perkembangan koperasi di Indonesia semakin pesat sehingga kegiatan pemasaran semakin diperlukan, Pemasaran merupakan salah satu kegiatan yang dilakukan oleh perusahaan dalam usahanya untuk mempertahankan kelangsungan hidup perusahaan dalam persaingan usaha yang semakin ketat, Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui bauran pemasaran pada koperasi simpan pinjam KSP Berkat Buana Bahari Dukuhturi Kabupaten Tegal. Penelitian ini merupakan penelitian pendekatan deskriptif kualitatif. Metode pengumpulan data yang digunakan adalah observasi, wawancara, dan studi pustaka. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa koperasi KSP Berkat Buana Bahari Dukuhturi Kabupaten Tegal sudah menerapkan bauran pemasaran sesuai dengan teori bauran pemasaran yang dilakukan mulai dari product ( produk ), price ( harga ), promotions ( promosi ), place ( tempat ).} }