@thesis{thesis, author={Fauzi Mohammad Amiril}, title ={SISTEM REKOMENDASI DESAIN JERSEY MENGGUNAKAN METODE ITEM BASED COLLABORATIVE FILTERING STUDI KASUS PT. CREATIVE COLOR GRESIK}, year={2021}, url={http://eprints.umg.ac.id/5266/}, abstract={PT. Creative Color Gresik adalahperusahaankonveksi yang bergerakdibidangproduksipembuatan jersey yang ter-letakdikotagresikjawatimur. Produksi yang dikerjakanyaitu jersey printing untukbajuolahragasampaibajuuntuktim.Permasalahan yang didapatsetelahmelakukanobservasiadalah customer yang hendakmemesan jersey di PT. Creative Color Gresik masihbelumadagambaranjersey yang ingindibuatnya. Banyaknyadesain yang ada di PT. Creative Color Gresik, membuatpelangganmerasakebingungandalammenentukanpilihan. Setiapdesainmemiliki motif danwarna yang berbeda-beda. Pembangunan sebuahsistemrekomendasidesain jersey menggunakanmetodeitem based collaborative filteringdapatmembantudalammemberikanrekomendasidesainjersey yang dihasilkandapatmembantucustomerdalammenentukandesain yang akandibuatmenuruthasilrekomendasi yang dihasilkan. Hasilpengujiandarimetodeitem based collaborative filteringmenggunakanpengujiansecarakuisonerdidapatkanakurasisebesar 75% dan error sebesar 25%.} }