@thesis{thesis, author={MARDIANTI NANDA EKA}, title ={PENGARUH KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL, KOMITE AUDIT, DEWAN DIREKSI DAN LEVERAGE TERHADAP KINERJA KEUANGAN}, year={2019}, url={http://eprints.umg.ac.id/912/}, abstract={Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh kepemilikan institusional, komite audit, dewan direksi dan leverage terhadap kinerja keuangan yang diukur dengan NPM. Penelitian ini menggunakan sampel 124 perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) tahun 2017. Teknik pengambilan sampel menggunakan metode purposive sampling dan metode analisis yang digunakan adalah analisis regresi linier berganda. Berdasarkan analisis yang telah dilakukan diperoleh hasil bahwa kepemilikan institusional dan komite audit berpengaruh positif tetapi tidak signifikan terhadap kinerja keuangan, dewan direksi berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja keuangan sedangkan leverage berpengaruh negatif dan signifikan terhadap kinerja keuangan.} }