@thesis{thesis, author={Santia Tati}, title ={ANALISIS STRATEGI HOME INDUSTRI PENGRAJIN KAIN TAPIS DALAM MENINGKATKAN KESEJAHTERAAN EKONOMI KELUARGA DI KELURAHAN KERING PUTIH LAMPUNG TENGAH}, year={2021}, url={https://eprints.ummetro.ac.id/700/}, abstract={Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Analisis Strategi Home Industry Pengrajin Kain Tapis Dalam Meningkatkan Kesejahteraan Ekonomi Keluarga Di Kelurahan Komering Putih Lampung Tengah Penelitian ini menggunakan penelitian kualitatif. Data diperoleh dari hasil observasi wawancara dan dokumentasi. Teknik yang digunakan analisa data dalam tiga langkah yaitu, Pengumpulan data, Reduksi data, dan penyajian data. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa strategi dihome industry pengrajin kain tapis ini menggunakan strategi pemasaran dengan penjualan melalui media ofline dan online. Pendapatan dihome industry pengrajin kain tapis ini setiap bulannya terus mengalami peningkatan dikarenakan pesanan kain tapis selalu meningkat, Dalam meningkatkan kesejahteraan ekonomi keluarga usaha home industry ini sudah mensejahterakan dikarenakan pendapatan setiap bulan usaha kain tapis tersebut mengalami peningkatkan maka pemilik dan pengrajin dalam hal perekonomian sudah memenuhi tingkat kesejahteraan dan bisa memenuhi kebutuhan ekonomi keluarga dan bisa menutupi kekurangan kebutuhan seharihari keluarga.} }