@thesis{thesis, author={SEPTIA NINGSIH FENI}, title ={PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE LSA (LISTEN, SAY, ARRANGE) TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATERI SISTEM RESPIRASI MANUSIA KELAS XI MAN 1 LAMPUNG TIMUR}, year={2021}, url={https://eprints.ummetro.ac.id/852/}, abstract={Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh model pembelajaran kooperatif tipe LSA (Listen, Say, Arrange) terhadap hasil belajar siswa pada materi sistem respirasi manusia kelas XI MAN 1 Lampung Timur. Jenis penelitian ini adalah eksperimen semu. Tempat penelitian yaitu MAN 1 Lampung Timur. Populasi dalam penelitian ini yaitu seluruh siswa kelas XI MAN 1 Lampung Timur. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah dua kelas yaitu XI IPA 1 dan XI IPA 2. Kelas XI IPA 1 menjadi kelas kontrol. Kelas XI IPA 2 menjadi kelas eksperimen. Uji prasyarat dalam penelitian ini menggunakan uji normalitas dan uji homogenitas. Uji hipotesis menggunakan uji t. Hasil penelitian menunjukan bahwa uji kesamaan dua rata-rata diperoleh () ( ) dan uji perbedaan dua rata-rata diperoleh ( ) ( ). Hasil uji perbedaan dua rata-rata membuktikan bahwa rata-rata hasil belajar pada kelas ekperimen lebih tinggi dari pada kelas kontrol. Penerapan model pembelajaran kooperatif tipe LSA (Listen, Say, Arrange) berpengaruh terhadap hasil belajar siswa pada materi sistem respirasi kelas XI MAN 1 Lampung Timur.} }