@thesis{thesis, author={Sidik Dede Permana}, title ={METODE LATIHAN KEKUATAN OTOT LENGAN TERHADAP HASIL SERVIS ATAS PADA EKSTRAKURIKULER BOLA VOLI DI MADRASAH ALIYAH AL-AMAN CIMANGGU KABUPATEN SUKABUMI 2018}, year={2019}, url={https://eprints.ummi.ac.id/845/}, abstract={Berdasarkan obsevasi maka Latar belakang penelitian ini yaitu terdapat permasalahan teknik dasar bola voli yaitu servis atas, pada peserta ekstrakurikuler bola voli di MADRASAH ALIYAH AL-AMAN Cimanggu. Dan Rumusan masalah dalam pnelitian ini yaitu apakah ada pengarug latihan push-up dan pull-up terhdap hasil servis atas juga manakah yang lebih berpengaruh dari kedua latihan tersebut?.Dengan tujuan penelitian itu untuk mengetahui ada tidaknya pengaruh latihan push-up, latihan pull-up terhadap hasil servis atas, dan mana yang lebih berpengaruh terhadaphasil servis atas antara latihan push-up dan latihan pull-up pada peserta ekstrakulikuler bola voli di Madrasah Aliyah ALAMAN Kabupaten Sukabumi. Adapun metode penelitian yang digunakan adalah eksperimen dan instrumen penelitian menggunakan lapangan tes servis atas bola voli, dengan jumlah sampel 20 orang pada siwa dan siswi peserta ekstrakulikuler bola voli di Madrasah Aliyah AL-AMAN Kabupaten Sukabumi, dan analisis data mengunakan uji t. Hasil penelitian menunjukan bahwa ?hitung push-up, (5,40)>?tabel push-up (1,734), maka Ho di tolakdan Ha diterima, berarti terdapat pengaruh yang signifikan antara latihan push-up terhadap hasil servis atas, disimpulkan pula bahwa ?hitung pull-up (3,51)>?tabel pull-up (1,734), maka Ho di tolakdan Ha diterima, berarti terdapat pengaruh yang signifikan antara latihan pull-up terhadap hasil servis atas, dan disimpulkan pula bahwa ?hitung pull-up (6,53)> ?hitung push-up, (3,51), berarti latiahan pull-up lebih berpengaruh signifikan dari latihan push-up terhadap hasil servis atas di esktrakurikuler bolavoli di Madrasah Aliyah AlAMAN Cimanggu.} }