@thesis{thesis, author={Sevtilian Ericha}, title ={HUBUNGAN PENGETAHUAN, POLA MAKAN DAN STRES DENGAN KEJADIAN HIPERTENSI PADA LANSIA DI PUSKESMAS PEKAUMAN BANJARMASIN TAHUN 2021}, year={2022}, url={http://eprints.uniska-bjm.ac.id/9426/}, abstract={Prevelensi data World Health Organization (WHO) tahun 2011 menunjukkan satu milyar orang di dunia menderita hipertensi, 2/3 diantaranya berada di Negara berkembang yang berpenghasilan rendah sampai sedang. Prevelensi hipertensi akan terus meningkat tajang dan diprediksi pada tahun 2025 sebanyak 29% orang dewasa di seluruh dunia terkena hipertensi..Prevelensi data yang diperoleh dari Puskesmas Pekauman Kabupaten Banjarmasin pada tahun 2020 hipertensi menduduki peringkat pertama, sebanyak 1.705 kasus hipertensi, pada kasus hipertensi pada Lansia bulan Januari-April 2021 berjumlah 191 Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan pengetahuan, pola makan dan stres dengan kejadian hipertensi pada Lansia. Metode penelitian ini adalah kuantitatif yang bersifat analisis dengan pendekatan cross sectional. Penelitian analisis terdiri dari variable terkait, yang membutuhkan jawaban mengapa dan bagaiman sedangkan cross sectional adalah penelitian beberapa populasi yang diamati pada waktu yang sama (Hidayat, 2014). Hasil penelitian analisis univariat menggunakan distribusi frekuensi diperoleh hipertensi responden sebagian besar pada kategori hipertensi ringan yaitu sebanyak 57 responden (57,6%), sebagian besar responden mempunyai pengetahuan kurang sebanyak 59 responden (59,6%), responden memiliki pola makan yang tidak tepat sebanyak 51 responden (51,51%) dan responden yang memiliki karakteristik stres sebanyak 69 responden (69,7%). Hasil penelitian bivariat menggunakan uji Chi Square, ada hubungan pengetahuan (p- value = 0,016), pola makan (p-value = 0,011) dan stres (p-value = 0,003) dengan kejadian hipertensi di Puskesmas Pekauman. Diharapkan bagi penelitian ini dapat menjadikan program penanggulangan hipertensi pada Lansia dan masyarakat, melakukan kerjasama terhadap petugas kesehatan dan masyarakat khususnya pada Lansia untuk menanggulangi angka peningkatan hipertensi, sehingga dapat meningkatkan derajat kesehatan dan pemahaman tentang penyakit hipertensi. World Health Organization (WHO) data in 2011 showed one billion people in the world suffer from hypertension, 2/3 of them in developing countries with low to moderate incomes. The prevelence of hypertension will continue to increase and predicted by 2025 as many as 29% of adults worldwide are affected by hypertension. Prevelence data obtained from The Pekauman Health Center of Banjarmasin Regency in 2020 hypertension ranked first, as many as 1,705 cases of hypertension, in cases of hypertension in the Elderly in Januari-April 2021 amounted to 191 This study aims to find out the relationship of knowledge, diet and stress with the incidence of hypertension in the elderly. This research method is quantitative in an analytical nature with a cross sectional approach. Research analysis consists of related variables, which require answers as to why and how while cross sectional is a study of several populations observed at the same time (Hidayat, 2014). The results of the univariate analysis using the frequency distribution obtained by hypertension respondents were mostly in the category of mild hypertension, namely as many as 57 respondents (57.6%), most respondents had less knowledge as many as 59 respondents (59.6%), respondents had an inappropriate diet as many as 51 respondents (51.51%) and respondents who had stress characteristics as many as 69 respondents (69.7%). The results of bivariate research using the Chi Square test, there is a relationship of knowledge(p- value = 0.016), diet(p-value = 0.011) and stress(p-value = 0.003) with the incidence of hypertension in Pekauman Health Center. It is hoped that this research can make hypertension management programs in the elderly and the community, collaborating with health workers and the public, especially in the elderly to overcome the increasing number of hypertension, so as to improve the degree of health and understanding of hypertension.} }