@thesis{thesis, author={Saprila Shafa}, title ={Gambaran Kerja Staf Pelatihan Unit Jaya Soft Skills Development Program Di Universitas Pembangunan Jaya}, year={2022}, url={http://eprints.upj.ac.id/id/eprint/2118/}, abstract={Kerja profesi adalah salah satu cara untuk meningkatkan kemampuan yang dimiliki mahasiswa sebelum masuk ke lingkungan kerja profesional. Universitas Pembangunan Jaya (UPJ) merupakan perguruan tinggi yang memberikan program Kerja Profesi (KP) kepada mahasiswanya. Praktikan merupakan mahasiswa Universitas Pembangunan Jaya dan melaksanakan KP di Universitas Pembangunan Jaya tepatnya di Unit Jaya Soft skills Development Program (JSDP). Unit JSDP adalah Unit yang berfokus program pemberian keterampilan (soft skills) dan pengetahuan yang dilakukan oleh Universitas Pembangunan Jaya. Hal tersebut membuat praktikan dapat mengaplikasikan ilmu psikologi selama melakukan kerja profesi di Unit JSDP. Kegiatan yang pratikan lakukan selama kerja profesi adalah melaksanakan pelatihan soft skills yang dilakukan oleh staf Unit JSDP di Universitas Pembangunan Jaya.} }