@thesis{thesis, author={Putri Monica Dina}, title ={ANALISIS RESEPSI PESAN PEMBUNGKAMAN KORBAN PEMERKOSAAN PADA MINISERIES 'UNBELIEVABLE' OLEH PRIA DEWASA}, year={2021}, url={http://eprints.upj.ac.id/id/eprint/2310/}, abstract={Miniseries Unbelievable ini menceritakan kisah nyata pemerkosaan berantai yang terjadi di Amerika tahun 2000. Adegan yang disampaikan melalui pesan miniseries Unbelievable ini adalah pembungkaman korban pemerkosaan yang dialami Marie Adler yang tinggal di sebuah apartemen dan diperkosa oleh pria yang tidak dikenal. Kejadian ini pun juga terjadi di kota ? kota lain dengan pelaku yang sama. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pesan pembungkaman korban pemerkosaan pada miniseries ?Unbelievable? oleh pria dewasa. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif deskriptif dengan analisis resepsi. Berdasarkan hasil wawancara dengan ketiga informan menghasilkan posisi pembacaan yaitu ketiga informan berada dalam posisi dominant-hegemonic reading, artinya informan memaknai pesan yang disampaikan di dalam cerita miniseries Unbelievable untuk mengetahui sikap yang seharusnya dilakukan ketika ada yang menjadi korban pemerkosaan. Dalam penelitian ini tidak diemukan opotition reading dan negotiated reading} }