@thesis{thesis, author={HILAL SYAMSUL}, title ={TABLET DISINTEGRATION TESTER}, year={2019}, url={http://eprints.uwhs.ac.id/380/}, abstract={Laboratorium adalah tempat riset ilmiah, eksperimen, pengukuran ataupun pelatihan ilmiah. Salah satu fungsi laboratrium yaitu untuk melakukan pengujian obat. Dalam pengujian obat dibutuhkan beberapa alat uji yang dapat menyatakan apakah obat tersebut memenuhi kestandartan atau tidak. ?Tablet Disintegration Tester? adalah salah satu alat uji obat yang digunakan untuk menguji waktu hancur pada obat tablet. Pada pengujian tersebut terdapat dua hal yang mempengaruhi proses pengujian yaitu pengaturan suhu dan waktu. Tablet memenuhi standart jika tablet mampu hancur dalam suhu tubuh dan dalam jangka waktu tertentu. Pada alat ?Tablet Disintegration Tester? bekerja secara semiotomatis, yang waktu dapat diatur oleh user, sedangkan suhu telah ditetapkan sebesar suhu tubuh normal yaitu 37°C dan dapat dipantau melalui tampilan LCD, sehingga user dapat mengetahui kondisi berapa suhu pada chamber.alat ini menggunakan arduino nano atmega328 sebagai pemroses data I/O, sensor DS18b20 sebagai pembaca suhu dan motor 12VDC sebagai sumber penggeraknya. Dari hasil yang telah didapat melalui perencaan bahwa alat Tablet Disintegration Tester dapat bekerja dengan baik. Berdasarkan hasil analisa, alat ini mempunyai akurasi suhu terhadap thermometer yang telah teruji sebesar 3, 5% Mampu mengoperasikan motor sebagai penggerak keranjang obat sesuai dengan frekuensi yang standar, yaitu 30-31 kali per menit.} }