@thesis{thesis, author={Ayu Intan}, title ={Peran etos kerja Islam terhadap kinerja karyawan melalui komitmen organisasional pada Koperasi Agro Niaga Indonesia Syariah Jawa Timur}, year={2017}, url={http://etheses.uin-malang.ac.id/10663/}, abstract={INDONESIA: Dalam suatu kajian keilmuan, etos kerja Islam dipandang sebagai suatu upaya yang sungguh-sungguh dengan menggerakkan seluruh aset, pikiran, dan zikirnya untuk mengaktualisasikan atau menampakkan arti dirinya sebagai hamba Allah yang harus menundukkan dunia dan menempatkan dirinya sebagai bagian dari masyarakat yang terbaik (khairul ummah). Ada beberapa etos kerja antara lain : (1) Agama, (2) Budaya, (3) Sosial Politik, (4) Kondisi Lingkungan/Geografis, (5) Pendidikan, (6) Struktur Ekonomi, dan (7) Motivasi Intrinsik Individu. Penelitian ini dilakukan pada Koperasi Agro Niaga Indonesia (KANINDO) Syariah Jawa Timur. Jenis penelitian yang digunakan adalah model penelitian pendekatan kuantitatif dengan mengumpulkan data yang berupa angka. Sampel yang digunakan sebanyak 36 responden dengan teknik nonprobability sampling dengan pendekatan sampel jenuh. Dalam penelitian ini menggunakan analisis data uji validitas, uji reliabilitas, uji normalitas, uji linieritas, dan analisis jalur (path analysis) dengan tujuan untuk mengetahui pengaruh langsung maupun pengaruh tidak langsung antara variabel etos kerja Islam terhadap kinerja karyawan melalui komitmen organisasional. Dalam hal ini etos kerja Islam berpengaruh secara langsung terhadap kinerja karyawan dan etos kerja Islam tidak berpengaruh terhadap kinerja karyawan melalui komitmen organisasional. ENGLISH: In academic discourse, Islamic Work Ethos is considered as a considerable effort by actuating all of asset, mind, and dzikr to actualize self as God creation who should to develop world and to be the part of good society (khairul ummah). There are some types of work ethos: 1. Religion, 2. Culture, 3. Social-Poitic, 4. Geographical condition, 5. Education, 6. Economical structure, 7. Personal motivation. This research is conducted on Koperasi Agro Niaga Indonesia (KANINDO) Syari?ah, East Java. The type of this research is quantitative approach by collecting the numeral date. The sample consists of 36 respondents by non-probability sampling technique with (pendekatan sampel jenuh). The analysis use validity, reability, normality and linearity analysis experiment and path analysis in order to know the direct or indirect effect between variable of Islamic Work Ethos and employee?s work through organizational commitment. In this case, Islamic Work Ethos has direct effect toward the employee?s work and Islamic Work Ethos has not effect toward employee?s work through organizational comitment.} }