@thesis{thesis, author={Muarrifah Sholehatul}, title ={Implementasi metode Sab’ul Matsani dalam meningkatkan daya ingat menghafal Al Quran di Pondok Pesantren Nurul Karim Desa Dawuhan Kecamatan Krejengan Kabupaten Probolinggo}, year={2018}, url={http://etheses.uin-malang.ac.id/11688/}, abstract={INDONESIA: Alquran merupakan firman Allah yang diwahyukan kepada Nabi Muhammad SAW melalui Malaikat Jibril dan dijamin keasliannya. Dalam proses penjagaan Allah SWT. terhadap Alquran dapat dihimpun ke dalam beberapa fase. Dalam menjaga kemurnian serta kesucian Alquran yang banyak dilakukan kaum muslimin dalam menghafal kalamullah ini, maka diperlukan metode-metode menghafal guna membantu untuk mempermudah para huffazh. Salah satu metode tersebut ialah Sab?ul Matsani. Penelitian tertarik untuk meniliti metode ini karena dianggap lebih efektif di dalam menghafal al quran, yang mana dalam metode ini memiliki nilai plus di dalam meningkatkan daya ingat, sebagaimana yang telah dirumuskan sebagai berikut : (1) Bagaimana pelaksanaan metode sab?ul matsani dalam meningkatkan kecepatan dan daya ingat menghafal al quran di pondok pesantren Nurul Karim Desa Dawuhan Kecamatan Krejengan kabupaten Probolinggo?. (2) Bagaimana dampak metode sab?ul matsani dalam meningkatkan kecepatan dan daya ingat menghafal al quran di pondok pesantren Nurul Karim Desa Dawuhan Kecamatan Krejengan Kabupaten Probolinggo?. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah kualitatif dengan menggunakan teknik observasi, interview, dan dokumentasi. pada penelitian ini mencoba untuk mendeskripsikan tingkat daya ingat menghafal Alquran di pondok pesantren Nurul Karim Desa Dawuhan Kecamatan Krejengan Kabupaten Probolinggo. Di dalam penelitian kualitatif tidak bergantung pada jumlah atau banyaknya hasil yang didapatkan atas suatu perbuatan, namun dalam hal ini akan selalu menitik beratkan pada nilai mutu dan kualitas yang akan diperoleh nantinya. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) pelaksanaan metode sab?ul matsani dalam meningkatkan kecepatan dan daya ingat menghafal al quran di pondok pesantren Nurul Karim Desa Dawuhan Kecamatan Krejengan kabupaten Probolinggo, dilaksanakan melalui tiga teknik yaitu : (a) Tartibu Sab?ah untuk santri kelompok A (b) Teknik Takriru Sab?ah untuk santri kelompok B,. (c)Teknik Taksiru Sab?ah untuk santri kelompok C,. Sedangkan Dampak metode sab?ul matsani dalam meningkatkan kecepatan dan daya ingat yaitu : (1) santri dapat menyelesaikan hafalan setiap satu juz dalam waktu rata-rata 18 hari, (2) dampak metode sab?ul matsani dalam meningkatkan kecepatan dan daya ingat menghafal al quran di pondok pesantren Nurul Karim Desa Dawuhan Kecamatan Krejengan Kabupaten Probolinggoyaitu setiap santri yang telah menyelesaikan satu juz memiliki daya ingat yang baik, di buktikan dengan dapat diadakan nya ujian setiap selesai 1 juz yang telah dihafalkan sebagai syarat untuk melangkah pada juz selanjutnya. ENGLISH: Al qur?an from God?s saying who has been divined revelation to Prophet Muhammad SAW to Jibril Angel and guaranteed the originally. In keeping process by Allah SWT. Toward Al Qur?an could be assembled to some phases. In keeping the purity and the holy of Al Qur?an who has been done by Moslems family in learning by heart the Kalamullah, so it?s needed the methods of learning by heart by helping to make easy the Haffazh. One of the methods is Sab?ul Matsani. The researcher is interested in researching the method because more affective in learning by heart of Al Qur?an, which one in this method has plus point in increasing attentive energy, such as has been formulated at cetera: (1) How does the method of Sab?ul Matsani in increasing celerity and attentive energy to learn by heart Al Qur?an in Pondok Pesantren Nurul Karim Desa Dawuhan Kecamatan Krejengan Kabupaten Probolinggo? (2) How does the impact of the method Sab?ul Matsani in increasing celerity and attentive energy to learn by heart of Al Qur?an in Pondok Pesantren Nurul Karim Desa Dawuhan Kecamatan Krejengan Probolinggo? The method who has been used in this research is qualitative by using observation techniques, interview, and documentation. In this research try to describe attentive energy level to learn by heart of Al Qur?an in Pondok Pesantren Nurul Karim Desa Dawuhan Kecamatan Krejengan Probolinggo. In qualitative research is not depending on a large number of or lots of the result who has obtained of act, but in this thing will always stress to quality point and the quality that will be obtained later. The research result shows that: (1) the realization of Sab?ul Matsani method in increasing the celerity and attentive energy to learn by heart of Al Qur?an in Pondok Pesantren Nurul Karim Desa Dawuhan Kecamatan Krejengan Probolinggo, it can been done to three techniques they are: (a) The Tartibu Sab?ah Tecnique to the student club A, (b) The Takriru Sab?ah Technique to the student club B, (c) The Taksiru Sab?ah Technique to the student club C. while the impact of Sab?ul Matsani Method in increasing the celerity and attentive energy they are: (1) the student could finish learning by heart each Section of the Al Qur?an in eighteen days level. (2) The Impact of Sab?ul Matsani Method in increasing the celerity and attentive energy to } }