@thesis{thesis, author={Rachmawati Anisa Dwi}, title ={Menentukan Normal Cost dan Supplemental Liability untuk Pensiun Normal dengan Mempertimbangkan Penyesuaian Inflasi untuk Benefit Pensiun}, year={2015}, url={}, abstract={Dana Pensiun Telkom selaku lembaga pengelola dana pensiun bagi Pegawai PT. Telekomunikasi Tbk. perlu mengantisipasi adanya peningkatan inflasi pada saat peserta mulai pensiun. Belum adanya penyesuaian inflasi pada manfaat yang diterima peserta mengakibatkan penurunan daya beli peserta untuk masa yang akan datang. Salah satu cara mengantisipasi hal tersebut adalah dengan mengelola iuran normal peserta yang dibayarkan setiap periode dan perubahan kewajiban aktuaria (supplemental liability) akibat adanya penyesuaian inflasi pada manfaat pensiun peserta. Berdasarkan contoh kasus, seorang peserta aktif yang menjadi karyawan di usia 27 tahun dan pensiun pada usia 56 tahun, maka pada usia 44 tahun (2014) normal cost yang harus di bayar peserta sebesar . Nilai tersebut sudah termasuk penyesuian inflasi pada benefit yang diterima peserta hingga meninggal dan meng-cover kekurangan pertanggungan pada tahun yang akan datang. Iuran normal akan bertambah seiring dengan kenaikan inflasi, dengan rata-rata kenaikan inflasi menurut peramalan menggunakan metode ARIMA adalah 8,02818.} }