@thesis{thesis, author={TUMANGGOR NOVIYANTI}, title ={PENGARUH STRATEGI PEMBELAJARAN CTL (CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING) TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN BAHASA INDONESIA DI KELAS IV SDN 064024 JL. PRONA I TAHUN PELAJARAN 2017/2018}, year={2018}, url={http://portaluniversitasquality.ac.id:55555/754/}, abstract={Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pelaksanaan dan pengaruh penggunaan Strategi CTL (Contextual Teaching and Learning) pada materi membaca pemahaman. Penelitian dilaksanakan di SD Negeri 064024 JL.Prona 1 senin 5 Desember 2017. Populasi penelitian ini adalah seluruh siswa kelas VI SD Negeri 064024 JL.Prona 1, berjumlah 42 orang sekaligus menjadi sampel penelitian yang terbagi menjadi dua kelas paralel. Alat pengumpu l data yang digunakan tes dan analisis data yang terdiri dari pengujian hipotesis dengan menggunakan uji independen antara dua faktor. Berdasarkan hasil observasi bahwa persentase aktivitas guru 85,5% dengan kategori baik sekali dan hasil observasi aktivit as siswa 92 dengan kategori sangat baik. Dan rata-rata Kemampuan membaca siswa menggunakan Strategi Pembelajaran CTL (Contextual Teaching And Learning) meningkat dari 52,78 menjadi 149,45. Sebelum hipotesis penelitian diuji, seluruh data kemampuan membaca siswa telah memenuhi syarat pengujian hipotesis yaitu seluruh data berdistribusi normal dan kedua sampel homogen. Pengujian hipotesis dilakukan dengan menggunakan uji perbedaan dua rata-rata (Uji BK) dan diperoleh x2hitung = 16,68>x2tabel=15,5. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa ada pengaruh penggunaan Strategi Pembelajaran CTL (Contextual Teaching And Learning) terhadap kemampuan membaca siswa pada mata pelajaran bahasa Indonesia kelas IV SD Negeri 064024 JL.Prona 1 TahunAjaran 2017/2018.} }