@thesis{thesis, author={Yahya Cindy Ariesta}, title ={RANCANG BANGUN CUSTOMER RELATIONSHIP MANAGEMENT SYSTEM PADA MY OFFICE CO-WORKING SPACE PALEMBANG}, year={2021}, url={http://rama.mdp.ac.id:84/85/}, abstract={Penulisan skripsi ini bertujuan untuk membantu My Office Co-working Space Palembang dalam menyelesaikan permasalahan yang terjadi dan menjaga hubungan perusahaan dengan pelanggan. Penulisan ilmiah ini menggunakan metodologi RUP dengan bahasa pemrograman PHP, Javascript, dan HTML sebagai editornya. Framework yang digunakan adalah Bootstrap dan CodeIgniter. Basis data yang digunakan adalah MySQL. Hasil yang didapatkan adalah aplikasi Customer Relationship Management yang dapat menjaga dan meningkatkan loyalitas klien terhadap perusahaan. Hasil dalam penulisan skripsi ini adalah memudahkan perusahaan dalam melihat riwayat transaksi dalam hal penyewaan space maupun pembelian tiket event agar pimpinan perusahaan dapat mengambil keputusan untuk strategi selanjutnya, membantu klien dalam melakukan pemesanan space dan tiket event dengan mudah tanpa harus datang ke perusahaan, klien dapat mengetahui promosi dan berbagai penawaran menarik dari perusahaan} }