@thesis{thesis, author={MARTHA RATNA MERAH ECI}, title ={PENGARUH KEIKUTSERTAAN KELAS IBU HAMIL TERHADAP KELENGKAPAN KUNJUNGAN ANC PARIPURNA (K4) DI PUSKESMAS MODO KABUPATEN LAMONGAN}, year={2022}, url={http://repo.stikesmajapahit.ac.id/332/}, abstract={ABSTRAK Berdasarkan data pemantauan wilayah setempat (PWS) Kesehatan ibu dan anak (KIA) ,capaian kunjungan pertama(K1) dan kunjungan ke4(K4) menggambarkan kualitas pelayanan kesehatan ibu hamil,Cakupan kunjungna ke-4 (K4) adalah 97,1% Kabupaten lamongan untuk indicator kunjungan K4 belum mencapai target. Penelitian ini bersifat kuantitatif, dengan metode cross sectional. Populasinya ibu hamil trimester kedua dan ketiga kehamilan di wilayah kerja Puskesmas Modo Kabupaten Lamongan, waktu penelitian Nopember 2021 sampai Maret 2022.Teknik pengambilan sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah non probability sampling berupaaccidental sampling Jumlah sampel 33 responden. Analisis dengan Uji Chi Square menggunakan SPSS. Hasil penelitian bahwa menunjukan frekuensi keikutsertaan kelas ibu hamil lebih banyak yang mengikuti kelas ibu hamil dibandingkan yang tidak ikut kelas ibuhamil. Hasil dentifikasi distribusi frekuensi kelengkapan kunjungan ANC paripurna (K4) lebih banyak yang K4 tercapai dibandingkan yang tidak tercapai. Berdasarkan perhitungan Uji statistic chi- square dengan taraf signifikasi ? 0,05 Pengaruh antara keikutsertaan kelas ibu hamil terhadap kelengkapan kunjungan ANC paripurna (K4). P value 0,000 < 0,05, maka Ha diterima artinya ada pengaruh yangsignifikan keikutsertaan kelas ibu hamil terhadap kelengkapan kunjungan ANC paripurna(K4) di Puskesmas Modo Kabupaten Lamongan.Penelitian inibisa digunakan bahan evaluasi bagi tenaga kesehatan terutama Bidan dalam meningkatkan ilmu serta Kualitas Layanan ANC sehingga cakupan kunjungan ANC dapat terpenuhi sesuai harapan di wilayah Puskesmas Modo Kabupaten Lamongan. Kata kunci : Kelas ibu Amil, ANC K4} }