@thesis{thesis, author={REVANELIA JENI}, title ={PENGARUH SELEKSI DAN PELATIHAN TERHADAP PRESTASI KERJA MELALUI KOMITMEN ORGANISASI (Karyawan non manager PT. Bank Muamalat Indonesia Tbk Cabang Tasikmalaya)}, year={2023}, url={http://repositori.unsil.ac.id/10368/}, abstract={Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisa pengaruh seleksi dan pelatihan terhadap prestasi kerja melalui komitmen organisasi pada karyawan PT. Bank Muamalat Indonesia Tbk Cabang Tasikmalaya. Metode penelitian yang digunakan adalah metode survey. Data yang diperoleh langsung melalui kuesioner pada responden yang diambil dari karyawan PT. Bank Muamalat Indonesia Tbk Cabang Tasikmalaya. Metode analisis yang digunakan adalah Metode Variabel Mediasi (Metode Product of Coefficient). Berdasarkan hasil penelitian, secara simultan seleksi dan pelatihan memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap prestasi kerja melalui komitmen organisasi. Begitupun juga secara parsial dimana masing-masing variabel independent memiliki pengaruh secara positif dan signifikan terhadap variabel dependen yang dibantu oleh variabel intervening. Kata kunci: seleksi, pelatihan, prestasi kerja, komitmen organisasi} }