@thesis{thesis, author={Pratama Dicky Adi}, title ={LKP : Perancangan Media Promosi PT. Brand Outlet MNC Group di Jakarta Pusat Melalui Media Sosial Instagram}, year={2016}, url={https://repository.dinamika.ac.id/id/eprint/7250/}, abstract={PT. Brand Outlet Merpakan suatu perusahaan yang bergerak di bidang e-commerce atau bisnis online yang menjadi jujukan masyarakat Jakarta dan sekitarnya. Dimana PT. Brand Outlet sendiri sudah berjalan masih berusia 7 bulan. Tetapi PT.Brand Outlet memiliki kekurangan terhadap desain-desain layout di desainnya, yang paling utama adalah di setiap desain model yang di foto hanya terdapat desain yang sangat minimalis. Tujuan dari desain media promosi PT.Brand Outlet di MNC Group adalah untuk meningkatkan nilai jual dengan menggunakan media sosial sebagai perantaranya khususnya Instagram. Dengan mengubah desain layout pada desain tersebut, dimana desain itu yang sebelumnya kurang mendukung prosesi kerja karena tamplan desain promosi yang masih kurang. Didalam membuat dan merancang desain layout media promosi untuk Instgram, perlu adanya pemilihan jenis huruf, warna dan komposisi desain yang pas dan cocok untuk digunakan. Karena ketiga aspek tersebut merupakan hal yang sagat penting guna mendapatkan hasil desain yang baik dengan mempertimbangkan dan memilih dengan benar-benar teliti. setelah desain media promosi selesai dibuat dan di aplikasikan, maka konsumen yang meilhat Brand Outlet sebagai perusahaan fashion maodel baju laki-laki dan perempuan bisa menjadika Brand Outlet sebagai alternatif untuk membeli baju. Sehingga Brand Outlet kini menjadi lebih mudah dikenal.} }