@thesis{thesis, author={Hudiananingsih Putu Dyah and Subratha I Nyoman and Sujeni Sri}, title ={Pembebanan Biaya Jasa Kamar Berdasarkan Aktivitas pada Bambu Indah Resort}, year={2023}, url={http://repository.pnb.ac.id/10002/}, abstract={Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis pembebanan biaya berdasarkan full costing dan activity based costing, dan untuk menganalisis perbandingan biaya berdasarkan full costing dan activity based costing. Teknisi analisis yang digunakan adalah teknisi analisis deskriptif/kualitatif. Hasil perhitungan pembeban biaya kamar dengan menggunakan metode tradisional menurut Bambu Indah Resort dan pembebanan biaya kamar dengan metode activity based costing menunjukan adanya perbedaan. Pada tipe kamar tree house, jawa lanang house, elora & orin house, tent 1, tent 2, cooper house, moon house, river bend, dan kuling house menunjukan selisih lebih besar pada metode activity based costing yaitu selisih pada tipe kamar tree house sebesar Rp.622.59.00, jenis kamar jawa lanang house sebesar Rp.90.997.00, jenis kamar elora & orin house sebesar Rp 104.707.00, jenis kamar tent 1 sebesar Rp 90.848.00, jenis kamar tent 2 sebesar Rp.90.848.00, jenis kamar cooper house sebesar Rp.1.159.806.00, jenis kamar moon house sebesar Rp.31.033.00. jenis kamar river bend sebesar Rp.1.943.002.00, dan jenis kamar kuning house sebesar Rp.1.492.710.00.} }