@thesis{thesis, author={Putra Kevin Suryadi}, title ={Perancangan Ulang Pelabuhan Wisata Kali Adem di Jakarta Utara dengan Pendekatan Placemarking dan Sense of Place}, year={2020}, url={http://repository.podomorouniversity.ac.id/368/}, abstract={Pelabuhan Kali Adem merupakan salah satu pelabuhan wisata menuju Kepulauan Seribu yang memiliki intensitas penumpang yang tinggi, seiring berjalannya waktu kondisi pelabuhan eksisting semakin tidak relevan dengan meningkatnya jumlah pengunjung tiap tahunnya. Rancangan pelabuhan eksisting juga kurang maksimal dalam menerapkan peran serta masyarakat. Konsep perancangan ulang Pelabuhan Kali Adem menerapkan tema ?sense of place? dan ?placemaking? untuk menjawab permasalahan yang dialami bangunan eksisting. Sense of place yang mewadahi aktivitas masyarakat untuk turut mengembangkan aspek wisata dan perekonomian masyarakat itu sendiri kedalam tapak pelabuhan yang juga membuat pelabuhan itu memiliki ciri khas tersendiri, Placemaking yang membantu aksesbilitas baik akses utama untuk transportasi dan sirkulasi pada site juga untuk membuka akses tapak kepada lingkungan disekitarnya sebagai konektivitas yang saling mengebangkan aspek satu sama lainnya.} }