@thesis{thesis, author={Selviana Selviana}, title ={Efektivitas Bladder Training Terhadap Cloth Saluran Kemih Bawah pada Pasien Post Operasi Prostatectomy dengan TURP (Transurethal Resection Of The Prostat)}, year={2019}, url={http://repository.politeknikyakpermas.ac.id/id/eprint/29/}, abstract={Benign Prostat Hyperplasia (BPH) merupakan penyakit saluran kemih yang memerlukan penanganan cukup serius. Salah satu tindakan operasinya adalah TURP (Transurethal Resection Of The Prostat). Komplikasi dari TURP adalah retensi urine. Intervensi keperawatan yang dapat dilakukan pada retensi urine adalah tindakan bladder training. Tujuan : Tujuan studi kasus ini adalah ingin membahas atau mengkaji tentang efektivitas bladder training terhadap retensi urine pada pasien post operasi prostatectomy dengan TURP (Transurethal Resection Of The Prostat). Hasil : Hasil studi kasus menunjukan bahwa ditemukan perbedaan hasil urine sebelum dan setelah tindakan pemberian teknik bladder training sebanyak 5 ml setiap tindakan yang artinya terdapat efektivitas bladder training terhadap retensi urine pada pasien post operasi prostatectomy. Kesimpulan : Kesimpulan studi kasus ini adalah bladder training terbukti efektif dalam menurunkan retensi urine pada pasien post operasi prostatectomy dengan TURP (Transurethal Resection Of The Prostat) di RSUD Prof. Dr. Margono Soekarjo Purwokerto} }