@thesis{thesis, author={Tyas Nirmala Hayuning}, title ={Pengaruh Ukuran Perusahaan, Profitabilitas, dan Leverage Terhadap Harga Saham Perusahaan Properti dan Real Estate yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia (BEI) Tahun 2015-2018.}, year={2020}, url={http://repository.stei.ac.id/2050/}, abstract={Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Ukuran Perusahaan, Profitabilitas, dan Leverage terhadap Harga Saham. Profitabilitas yang diukur dengan Net Profit Margin (NPM) dan Return On Equity (ROE), kemudian Leverage yang diukur dengan Debt to Equity Ratio (DER) pada perusahaan properti dan real estate pada tahun 2015-2018. Penelitian ini menggunakan strategi penelitian yang bersifat kuantitatif dengan jenis penelitian kausal. Populasi pada penelitian ini adalah perusahaan properti dan real estate yang terdaftar di BEI tahun 2015-2018. Sampel ditentukan berdasarkan metode purposive sampling. Data yang digunakan adalah data sekunder dengan metode pengumpulan data yang dilakukan dalam penelitian ini dengan dokumentasi melalui situs resmi www.idx.co.id. Penelitian ini menggunakan regresi data panel. Hasil penelitian membuktikan bahwa: 1) Ukuran Perusahaan memiliki pengaruh terhadap Harga Saham. 2) Profitabiltas dengan NPM dan ROE tidak memiliki pengaruh terhadap Harga Saham. 3) Leverage dengan DER memiliki pengaruh negatif terhadap Harga Saham. This study aims to determine the effect of firm size, profitability, and leverage on stock prices. Profitability is proxied by Net Profit Margin and Return On Equity, then Leverage is proxied by the Debt to Equity Ratio in property and real estate companies in 2015-2018. This study uses a research strategy that is quantitative with the type of causal research. The population in this study were property and real estate companies listed on the IDX in 2015-2018. The sample was determined based on the purposive sampling method. The data used is secondary data with data collection methods carried out in this study with documentation through the official website www.idx.co.id. This study uses panel data regression. The results of the study prove that: 1) Company size has an influence on stock prices. 2) Profitability with NPM and ROE has no effect on stock prices. 3) Leverage with DER has a negative effect on stock prices.} }