@thesis{thesis, author={Hidayatulloh Mohammad Arif}, title ={PENGARUH MOTIVASI KERJA TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN (Studi Pada Karyawan Bagian Produksi Pabrik Tahu W Jombang)}, year={2023}, url={http://repository.stiedewantara.ac.id/3618/}, abstract={Pada pabrik tahu W Jombang terdapat permasalahan mengenai ketidak stabilan terhadap hasil produksi. Perlu diketahui bahwa produktivitas kerja dapat dipengaruhi oleh motivasi kerja karyawan,maka dilakukan penelitian dengan judul Pengaruh Motivasi Kerja terhadap Produktivitas Kerja Karyawan pada pabrik tahu W Jombang. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Motivasi Kerja terhadap Produktivitas Kerja Karyawan pada pabrik tahu W Jombang. Penelitian ini bersifat kuantitatif dengan objek yang akan di teliti yaitu Pabrik tahu w Jombang dengan sampel yang digunakan sebanyak 35 karyawan. teknik analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis regresi sederhana dengan menggunakan SPSS. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Motivasi Kerja (X) berpengaruh positif dan signifikan terhadap produktivitas (Y). Variabel Motivasi Kerja (X) memiliki nilai t sig 0,000 lebih kecil dari 0,05 dan nilai R2 sebesar 0,432. Kata Kunci : Motivasi Kerja,Produktivitas Kerja} }