@thesis{thesis, author={Sari Sindy Atika}, title ={PENGARUH KEPUTUSAN INVESTASI, KEPUTUSAN PENDANAAN DAN KEBIJAKAN DIVIDEN TERHADAP NILAI PERUSAHAAN MANUFAKTUR SEKTOR INDUSTRI BARANG KONSUMSI YANG TERDAFTAR PADA BURSA EFEK INDONESIA TAHUN 2014 – 2017}, year={2018}, url={http://repository.stiedewantara.ac.id/503/}, abstract={Penelitianinibertujuanuntukmengujipengaruhkeputusaninvestasi, keputusanpendanaandankebijakandividenterhadapnilaiperusahaanpadaperusahaanmanufaktursektorindustribarangkonsumsi yang terdaftarpada Bursa Efek Indonesia tahun 2014-2017. Populasidalampenelitianiniadalahseluruhperusahaanmanufaktursektorindustribarangkonsumsi yang terdaftarpada Bursa Efek Indonesia selamatahun 2014-2017sebanyak 43 perusahaanselama4 tahunsebanyak 172 populasi. PengambilansampelmenggunakanmetodePurposive Sampling, diperolehsampel9 perusahaanselama 4 tahunyaknisebanyak 36 sampel. Teknikanalisis data menggunakanujiasumsiklasik.Pengujianhipotesisimenggunakananalisisregresi linier berganda. Berdasarkanhasilanalisis data secaraparsialdapatdisimpulkanbahwakeputusaninvestasiberpengaruhsignifikanterhadapnilaiperusahaan, sedangkankeputusanpendanaandankebijakandividentidakberpengaruhsignifikanterhadapnilaiperusahaan.Nilaikoefisiendeterminasi (R^2) diperoleh 48,6%. Artinyadalampenelitianinivariabelkeputusaninvestasi, keputusanpendanaandankebijakandividenmampuuntukmempengaruhinilaiperusahaansebesar 48,6% dansisanya 51,4% dipengaruhiolehvariabel lain yang tidakditeliti. Kata kunci :nilaiperusahaan, keputusaninvestasi, keputusanpendanaan, kebijakandividen} }