@thesis{thesis, author={Sahara Via}, title ={Pengaruh Kinerja Keuangan Terhadap Nilai Perusahaan dengan Harga Saham Sebagai Variabel Intervening (Studi Kasus Pada Perusahaan Properti Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia 2017 – 2019)}, year={2021}, url={http://repository.stietribhakti.ac.id/191/}, abstract={Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh signifikan antara kinerja keuangan terhadap nilai perusahaan, mengetahui pengaruh signifikan antara kinerja keuangan terhadap harga saham, dan mengetahui pengaruh signifikan antara harga saham terhadap nilai perusahaan. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kuantitatif dan teknik pengujian data menggunakan teknik pengujian uji normalitas, uji t, koefisien determinan, dan uji F. Teknik analisa data yang digunakan untuk menguji hipotesis yaitu menggunakan teknik analisa data path analysis. Jumlah populasi dalam penelitian ini sebanyak 78 perusahaan, dan jumlah sampel sebanyak 35 perusahaan. Penelitian ini menggunakan alat ukur roa untuk mengukur kinerja keuangan, Tobin Q untuk mengukur nilai perusahaan, dan per untuk mengukur harga saham hasil penelitian ini menyimpulkan bahwa kinerja keuangan berpengaruh secara simultan signifikan terhadap nilai perusahaan. Kinerja keuangan tidak berpengaruh terhadap harga saham. Harga saham berpengaruh signifikan terhadap nilai perusahaan.} }