@thesis{thesis, author={SITI AISYAH NIM 2018.19.1473}, title ={PENERAPAN PENDIDIKAN KESEHATAN TENTANG DIET PASIEN DENGAN DIABETES MELLITUS TIPE II DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS PUTRI AYU KOTA JAMBI}, year={2021}, url={http://repository.stikes-garudaputih.ac.id/id/eprint/19/}, abstract={PENERAPAN PENDIDIKAN KESEHATAN TENTANG DIET PASIENDENGAN DIABETES MELLITUS TIPE II DIWILAYAH KERJAPUSKESMAS PUTRI AYU KOTA JAMBI TAHUN 2021 SitiAisyah*Bettrianto**Devi Yusmahendra*** SekolahTinggiIlmuKesehatan Garuda Putih Jambi Jl.RadenMattaher No.35 Jambi Email :sitiaisyah130500@gmail.com ABSTRAK Pendahuluan : Diabetes Mellitus merupakansalahsatupenyakitkronis yang paling banyakdialamiolehpenduduk di dunia. Tingginyaangkakejadian Diabetes Mellitus memerlukanpengelolaan yang optimal agar kualitashiduppenderita Diabetes Mellitus menjadibaik.Kondisikadarguladarah yang tinggidapatmenimbulkankomplikasidankematian. Salah satupenatalaksanaandasardari Diabetes Mellitus yaitu Diet. Tujuan:Untukmenerapkandanmenjelaskan Diet padapasien Diabetes Mellitus Tipe II. Metode:JenispenelitianinimenggunakanMetodeDeskriptifdenganpendekatanstudikasus. Adapunsubjekpenelitianyaitusatu orang pasiendenganPenyakitDiabetes Mellitus Tipe II. Hasil : Tingkat pengetahuanpasiententang Diet Diabetes Mellitus Tipe II meningkatsetelahdiberikanpendidikankesehatan. Kesimpulan:Setelahdilakukanpenelitianselamatigaharididapatkanadanyapeningkatanpengetahuanpasiententang Diet Diabetes MellitusTipe II. PadaharipertamaPasiendilakukanpre-test mendapatkanskor 50% , padaharikeduadiberikanpendidikankesehatantentang Diet Diabetes Mellitus Tipe II , padahariketigadilakukankembalipost-testdenganpeningkatanskormenjadi 90%. Saran :Sebaiknyadilakukanpeningkatanpengetahuandanmenerapkan Diet Diabetes Mellitus Tipe II. Kata Kunci :Diet, Diabetes Mellitus Tipe II} }