@thesis{thesis, author={Alfiah -}, title ={ALGORITMA DIJKSTRA UNTUK MENENTUKAN LOKASI PUSKESMAS TERDEKAT DI KOTA BANDAR LAMPUNG (STUDI KASUS : DINAS KESEHATAN KOTA BANDAR LAMPUNG)}, year={2018}, url={http://repository.teknokrat.ac.id/862/}, abstract={Kota Bandar Lampung merupakan sebuah Kota sekaligus ibu Kota Provinsi Lampung, Secara geografis kota ini menjadi pintu gerbang utama pulau sumatera, tepatnya kurang lebih 165 km sebelah barat laut Jakarta. Keberadaan puskesmas sangat penting bagi masyarakat karena dapat memberikan pelayanan kesehatan kepada masyarakat yang membutuhkan pertolongan medis. Ketika dalam keadaan darurat, warga ingin segera berobat maka orang tersebut harus mengetahui lokasi berobat terdekat dalam hal ini Puskesmas. Oleh karena itu di butuhkan sistem yang dapat membantu mengatasi permasalahan tersebut. Tujuan penelitian ini adalah untuk mempermudah masyarakat dalam mencari lokasi puskesmas yang ada di Kota Bandar Lampung. Sistem ini diharapkan dapat diakses kapan saja dan dimana saja, serta sistem tersebut dapat digunakan dengan mudah. Program yang akan di buat berbasis web. Sistem ini menggunakan metode algoritma dijkstra.} }