@thesis{thesis, author={Agustina Dwi Arfinati }, title ={RANCANG BANGUN ROMPI PEMIJAT BERBASIS ARDUINO MENGGUNAKAN BLUETOOTH}, year={2022}, url={}, abstract={Pada proyek akhir ini dirancang rompi pemijat berbasis arduino tipe atmeda 32 menggunakan bluetooth. Alat ini bermanfaat untuk memperlancar peredaran darah disekitar punggung dan pinggang serta mengobati sakit pada belikat yang terasa sakit atau nyeri. Rompi pemijat ini menggunakan 4 buah motor getar dengan total arus dayabertegangan 12V dan perangkat Bluetooth HC 05. Adapun Software yang digunakandalam perancangan ini adalah aplikasi arduino RC. Aplikasi arduino RC berfungsi untuk memberikan perintah kepada alat. Alat ini dirancang menggunakan rompi yang memiliki kantong-kantong khusus untuk meletakan motor getar di titik-titik refleksi pada punggung agar pengguna dapat melepaskan alat dengan mudah. Hasil pada percobaan alat ini mencapai keberhasilan 100% pada 5 kali percobaan pada setiap bagian-bagian motor.} }