@thesis{thesis, author={Nabila Faturrahmi }, title ={ANALISA JARINGAN LTE PADA FREKUENSI 2,3GHZ UNTUK DAS (DISTRIBUTED ANTENNA SYSTEM) DI GEDUNG XXX TANGERANG}, year={2022}, url={}, abstract={Saat ini jaringan seluler sering kali digunakan dalam aktivitas indoor, dimana yang kita tahu pada kota besar dipenuhi bangunan tinggi yang setiap tahunnya akan terjadi pembangunan terus menerus. Hal ini menyebabkan terjadinya pelemahan sinyal yang nantinya pada sebuah gedung terjadi pelemahan sinyal karena LTE outdoor tidak maksimal dalam menghantarkan sinyal ke ruangan indoor. Oleh karena itu, penyedia jasa layanan seluler memberikan solusi untuk mengimplementasikan jaringan LTE indoor yang dikenal dengan Distributed Antenna System (DAS)} }