@thesis{thesis, author={Ahmad Fudholi }, title ={CHARGER PORTABLE 2 IN 1 DENGAN MENGGUNAKAN SUMBER TEGANGAN ROTASI MESIN SEPEDA MOTOR ATAU ACCU 12 VOLT}, year={2022}, url={}, abstract={Pada perkembangan teknologi yang sangat cepat semakin maju dan semakin canggih di dalam bidang telekomunikasi, sehingga terjadi perputaran waktu yang sangat sibuk dan mobilitas manusia yang sangat tinggi, dengan tuntutan perkambangan zaman saat ini diperlukan teknologi yang cepat, mudah, dan praktis. Charger Portable 2 In 1 Dengan Menggunakan Sumber Tegangan Rotasi Mesin Sepeda Motor Atau Accu 12 Volt merupakan suatu perangkat yang fungsinya dapat di gunakan untuk mengisi ulang bateral handphone yang dapat di pakai dengan mudah tidak berpengaruh terhadap tegangan listrik dari PLN, charger portable 2 in 1 ini memanfaatkan energi kinetik yaitu rotasi mesin sepeda moto sebagai perubahan energi kinetik menjadi listrik, sehingga dalam penggunaan irger ir dapat memanfaatkan waktu berkendara sepeda motor untuk melakukan pengisi batera handphone. Hasil yang diperoleh dari proyek akhir ini adalah alat yang dapat digunakan sebagai charger baterai yang praktis dan mudah untuk di bawa pada saat melakukan perjalanan dalam mengendarai sepeda motor atau pada saat kita berpergian dengan kendaraan sepeda motor. Alat dapat digunakan saat berkendara dengan sepeda motor, karena sumber tegangan berasal dari sepeda motor dan accu yang terdapat di dalam sepeda motor.} }