@thesis{thesis, author={Radar Lanang Permata }, title ={Analisis sekuen stratigrafi dan fasies formasi talang akar berdasarkan data log danbiostratigrafi, lapangan "RLP" cekungan Jawa Barat Utara}, year={2020}, url={http://repository.trisakti.ac.id/usaktiana/oai/../index.php/home/detail/detail_koleksi/0/SKR/judul/00000000000000011016}, abstract={Daerah penelitian terletak di Lapangan RLP yang berada pada Formasi Talang Akar SubCekungan Arjuna Cekungan Jawa Barat Utara Cekungan Jawa Barat Utara merupakan cekungan yang sangat prospektif dan potensial di Indonesia khususnya pada subcekungan Arjuna yang memiliki cadangan hidrokarbon berdasarkan pengeboran yang sudah sukses dilakukan terutama pada Formasi Talang Akar yang sangat penting dan menjadi target yang potensial Penelitian ini dilakukan untuk menganalisis kondisi bawah permukaan melalui korelasi sumur dan analisis perkembangan distribusi sedimentasi pada Cekungan Jawa Barat Utara untuk mendapatkan gambaran mengenai distribusi pengendapan Penelitian ini menggunakan tiga sumur satu data biostratigrafi dan satu data mudlog Metode penelitian ini berupa analisis elektrofasies deskripsi biostratigrafi analisis sekuen stratigrafi analisis fasies dan analisis lingkungan pengendapan lalu pembuatan peta lingkungan pengendapan untuk mengetahui penyebaran fasies secara vertikal dan lateral Hasil penelitian berupa peta lingkungan subtidal dan intertidal} }