@thesis{thesis, author={YUPI ALGITA 212016180}, title ={PENGARUH KOMPENSASI DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT. BUMI MEKAR HIJAU OGAN KOMERING ILIR}, year={2020}, url={http://repository.um-palembang.ac.id/id/eprint/11052/}, abstract={Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah adakah pengaruh Kompensasi dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan di PT.Bumi Mekar Hijau (BMH) Kabupaten Ogan Komering Ilir. Tujuannya adalah untuk mengetahui pengaruh Kompensasi dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan di PT. Bumi Mekar Hijau (BMH) Kabepaten Ogan Komering Ilir. Populasi penelitian di PT. Bumi Mekar Hijau Kabepaten Ogan Komering Ilir ini adalah 150 orang karyawan. Sampel terpilih sebanyak 60 karyawan. Jenis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah asosiatif. Analisis yang digunakan adalah analisis kualitatif dan analiosia kuantitatif. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalalah kuesioner dan dokumentasi. Teknik analisis anasisis yang digunakan adalah analisis regresi linier berganda, uji F, uji t. Hasil penelitian menunjukan bahwa ada pengaruh kompensasi dan disiplin kerja terhadap kinerja karja karyawan. Hal ini dibuktikan dengan hasil regresi linier berganda Y = 1,084+0,318X?+0,318X?. Secara simultan memperlihatkan adanya pengaruh positif dan siknipikan kompensasi dan disiplin kerja terhadap kinerja karyawan dengan nilai Fhitung (9,770 ) > Ftabel (3,159) dengan Signifikan 0,000 < sig ? = 0,10. Secara parsial diketahui kompensasi berpengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan dengan nilai thitung (2,600 ) > ttabel (1,672) dengan signifikan thitung 0,012 < sig ttabel 0,10. Disiplin kerja berpengaruh terhadap kinerja karyawan dengan nilai thitung (2,101) > ttabel (1,672,) dengan signifikan thitung 0,040 < sig ttabel 0,10.} }