@thesis{thesis, author={NURUL HUDA 322020045}, title ={PENGARUH SISTEM INFORMASI DATA POKOK PENDIDIKAN (DAPODIK) TERHADAP KINERJA GURU DI SD NEGERI 79 PALEMBANG}, year={2024}, url={http://repository.um-palembang.ac.id/id/eprint/29392/}, abstract={Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah ada pengaruh Sistem Informasi Data Pokok Pendidikan (DAPODIK) Terhadap Kinerja Guru di SD Negeri 79 Palembang. Metode yang digunakan peneliti dalam penelitian ini adalah Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian Kuantitatif. Dalam penelitian ini yang menjadi sampel adalah seluruh guru-guru di SD Negeri 79 Palembang yang berjumlah 46 orang. Berdasarkan penelitian yang telah dilakukan peneliti dapat mengambil beberapa kesimpulan mengenai hasil yang telah didapatkan dari proses penelitian ini: Dari analisis pada instrument penelitian semua butir pernyataan yang telah diujian kepada responden guru dinyatakan valid dan reliable, Dimana instrument yang valid dan reliable merupakan syarat mutlak untuk mendapatkan hasil penelitian yang valid dan reliable. Berdasarkan hasil output spss dapat dilihat nilai thitung 7.788 dan nilai t table 2.012 yang artinya nilai 7.788 > 2.012 maka artinya H0 ditolak dan Ha diterima dan dapat disimpulkan bahwa Ada Pengaruh Sistem Informasi Data Pokok Pendidikan (DAPODIK) Terhadap Kinerja Guru di SD Negeri 79 Palembang.} }