@thesis{thesis, author={LUSIA DAMU}, title ={KAJIAN MAKNA DAN FUNGSI TOROK SERTA RITUSMASYARAKAT MANGGARAI DI KECAMATAN KUWUS NTT}, year={2020}, url={http://repository.ummat.ac.id/1016/}, abstract={Kebudayaan memiliki cakupan sangat luas. Selain mempelajari tentang adat istiadat dan prilaku manusia dalam berbudaya, dipelajari pula sastra dari budaya tersebut, bahasa yang digunakan dalam sastra lisan adalah bahasa sastra yang memiliki pesan moral. Manggarai sebagai salah satu Kabupaten diujung barat pulau Flores juga mempunyai seni tutur yang bermacam-macam salah satunya adalahTorok. Torok merupakan doa asli masyarakat Manggarai, dalam torok orang Manggarai memuji dan memuliakan kebesaran Mori jari dedek (Tuhan pencipta) dan juga dari roh leluhur dan keluarga yang sudah meninggal untuk membantu mereka. Berdasarkan latar belakang tersebut, maka penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan makna, dan fungsi torok serta ritus masyarakat Manggarai kecamatan Kuwus NTT. Masyarakat Manggarai sudah mengenal wujud tertinggiyang biasa disebut Mori Jari agu Dedek melaluitorok. Hasil analisis dapat disimpulkan bahwa makna dan fungsi torok masyarakat Manggarai Kecamatan Kuwus NTT adalah sebagai berikut [1] makna religius memandang torok sebagai doa asli masyarakat Manggarai [2]makna historis mengisahkan kepercayaan masyarakat Manggarai [3] makna persaudaraan menjukan kekompakan masyarakat Manggarai ,Dan fungsi torok sebagai berikut [1] fungsi pranata kebudayaan fungsi kompleks yang meliputi kepercayaan [2]fungsi kemasyarakatan fungsi ini tertuang dalam norma dan nilai adat[ 3 ] fungsi sosial dikaitkan masyarakaat yang kompak [4] Fungsi ajaran hidup fungsi ini tertuang dalam semua upacara adat [5] Fungsi estetis fungsi ini tertuang dalam penggunaan kata- kata kiasan yang puitis Kata kunci: Makna , Fungsi Torokdan Ritus Masyarakat Manggarai NTT.} }