@thesis{thesis, author={Crenniar Dinda Mustika }, title ={Literasi Sebagai Kemampuan Membaca Dan Menulis Melalui Aplikasi Wattpad Pada Remaja Sekolah Di Surabaya}, year={2020}, url={https://repository.unair.ac.id/100663/}, abstract={Aktivitas membaca dan menulis yang merupakan bagian dari literasi dapat ditemukan dalam aplikasi Wattpad yang saat ini digemari oleh kalangan remaja. Dari penelitian terdahulu, aplikasi Wattpad dapat digunakan sebagai media untuk mengembangankan literasi terlebih pada remaja-remaja sekolah. Di Surabaya, aplikasi Wattpad sangat telah oleh banyak remaja sekolah namun belum ada sekolah yang menggunakan media aplikasi untuk mengembangkan literasi siswa. Penelitian ini menggunakan metode grounded research untuk menghasilkan konsep dari data yang didapat kemudian diabstraksikan dan dihubungkan keterkaitannya. Dari hasil data tersebut membentuk kategori dan subkategori berupa konsep-konsep yang berkaitan dengan fenomena, dimana terdapat faktor pendorong internal dan eksternal dalam menggunakan aplikasi Wattpad untuk membaca. Dari aktivitas membaca melalui aplikasi Wattpad didapat pengembangan literasi meliputi kemampuan linguistik, proses kognitif dan membaca cepat. Adapula dampak dari aktivitas tersebut yaitu modal sosial, kultur gemar membaca dan personality. Dimana modal sosial merupakan bagian dari faktor pendorong eksternal.} }