@thesis{thesis, author={Dr. Tri and HASAN ERWIN }, title ={STUDI EKSPERIMENTAL TINGKAT REMBESAN TAILING TAMBANG PT FREEPORT INDONESIA DENGAN STABILISASI TANAH – ASPAL EMULSI}, year={2013}, url={http://repository.unhas.ac.id/id/eprint/9952/}, abstract={HASAN LAONSO. Studi Eksperimental Tingkat rembesan Tailing Tambang PT Freeport Indonesia dengan Stabilisasi Tanah Aspal Emulsi (dibimbing oleh Tri Harianto dan Achmad Bakri Muhiddin) Penelitian ini bertujuan menganalisis dan mengevaluasi nilai permeabilitas untuk mengetahui tingkat rembesan dengan melakukan stabilisasi tanah aspal emulsi menggunakan persentase 2%, 4%, 6% dan 8%. Metode penelitian yang digunakan adalah metode eksperimental laboratorium dan data parameter sekunder lainnya. Analisis data menggunakan validasi numerik geostudio seep/w. Dari hasil uji laboratorium diperoleh hasil bahwa nilai koefisien permeabilitas dengan menggunakan campuran tanah aspal emulsi kadar 2%, 4%, 6% dan 8% dapat dijadikan acuan dan menjadi dasar rancangan desain tempat untuk menampung limbah tailing yang dapat mengatasi dampaknya.} }