@thesis{thesis, author={Safis Delfi Y}, title ={Pengembangan Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (Rpp) Pada Materi Pencemaran Lingkungan Dengan Pendekatan Sets Bagi Siswa Kelas VII Smp Negeri Neonbat}, year={2021}, url={http://repository.unimor.ac.id/45/}, abstract={Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menghasilkan produk pengembangan rencana pelaksanaan pembelajaran (RPP) dengan pendekatan SETS di SMPN Neonbat. Jenis penelitian yang digunakan merupakan penelitian pengembangan, instrument yang digunakan untuk mengumpulkan data yaitu lembar validasi dan angket. Hasil penelitian menunjukan bahwa nilai rata-rata dari validasi RPP 3.95 dengan kriteria sangat valid. Sedangkan berdasarkan angket respon dari 3 orang guru diperoleh persentase 90%, 100% dan 85%, dengan kategori sangat layak yang artinya RPP sangat layak diterapkan dalam pembelajaran untuk materi pencemaran lingkungan. Berdasarkan hasil penelitian yang diperoleh maka peneliti menyimpulkan bahwa produk Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) Materi Pencemaran Lingkungan dengan pendekatan SETS yang dirancang melalui proses Validasi dari Ahli dan respon guru didapatkanlah hasil rancangan Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) Materi Pencemaran Lingkungan dengan pendekatan SETS yang ideal.} }