@thesis{thesis, author={HERMAWAN GALIH BUDI}, title ={SISTEM INVENTARISASI BARANG PADA KANTOR PT. BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO), TBK UNIT DEMPET BERBASIS APLIKASI WEB}, year={2017}, url={http://repository.unissula.ac.id/9866/}, abstract={Berjalannya suatu perusahaan tidak lepas dari adanya teknologi informasi yang digunakan. Alasan penggunaan teknologi informasi karena dengan adanya teknologi informasi memudahkan perusahaan dalam mengelola data yang digunakan. Sehingga proses pengelolaan data dapat berjalan dengan cepat dan informasi dapat diperoleh dengan mudah dalam menunjang keputusan perusahaan. Sistem inventory inventorisasi barang pada kantor PT. Bank Rakyat Indonesi (Persero),Tbk Unit Dempet ini menampilkan bagaimana alur atau proses barang masuk, pengelolaan data klasifikasi, yang dapat mempermudah dalam mencari barang dan kondisi barang inventaris. Sistem ini juga menampilkan informasi data inventarisasi dan informasi laporan inventarisasi. Perancangan system ini menggunakan pemodelan sistem UML dan diterjemahkan kedalam bahasa pemrograman PHP dengan database MySQL. Sistem dapat membantu petugas dalam memasukkan data nasabah, data pinjam, dan data barang. Data-data yang sudah dimasukkan menghasilkan laporan yang terdiri dari laporan nasabah, laporan pinjam, dan laporan barang. Kata Kunci : Sistem, Inventory, barang, Web} }