@thesis{thesis, author={PARAMITHA DYAH AYU and PUSPASARI ISMAYANTIKA DYAH and Rachmawati Yessy Liana}, title ={PENGARUH JAMINAN SOSIAL, KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA SERTA PERAN AHLI K3 TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT SUKSES MITRA SEJAHTERA}, year={2023}, url={http://repository.unpkediri.ac.id/10570/}, abstract={Penelitian ini dilatarbelakangi bahwa manusia sebagai sumber daya utama dalam menjalanakan suatu aktivitas organisasi merupakan hal yang sangat inti perannya dalam pengembangan sebuah organisasi, Sikap pegawai dalam menjalankan setiap tugas dan tanggungjawab akan mencerminkan hasil yang akan diberikan kepada organisasi atau perusahaan tersebut. Oleh karena itu sangat penting memperlihatkan faktor-faktor yang dapat membuat karyawan tersebut menjalankan tugasnya dengan baik. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh jaminan sosial, Keselamatan dan Kesehatan Kerja serta peran ahli K3 terhadap kinerja karyawan secara parsial maupun simultan pada PT Sukses Mitra Sejahtera. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif kausalitas. Populasi dalam penelitian ini sebanyak 1.303 karyawan bagian produksi, dari banyaknya populasi tersebut di dapatkan sampel sejumlah 100 orang dengan perhitungan rumus slovin. Kesimpulan hasil penelitian ini adalah jaminan sosial, Keselamatan dan Kesehatan Kerja, serta peran ahli K3 baik secara parsial ataupun simultan berpengaruh terhadap kinerja karyawan PT Sukses Mitra Sejahtera.} }