@thesis{thesis, author={KHOTIMI ALVIRANIKA}, title ={UJI KINERJA ALAT UJI OSBORNE REYNOLDS MENGGUNAKAN PIPA TRANSPARAN HORIZONTAL DENGAN UKURAN PIPA ¾ INCH}, year={2021}, url={http://repository.upp.ac.id/1510/}, abstract={Laboratorium Teknik Sipil Universitas Pasir Pengaraian telah membuat alat praktikum mekanika fluida atau dikenal dengan nama Osborne Reynolds. Yang mana alat tersebut berfungsi untuk mengetahui karakteristik aliran fluida dalam pipa dan juga digunakan untuk menentukan bilangan Reynolds pada suatu aliran tertutup. Karena alat ini masih baru, jadi belum diketahui bagaimana kinerja alat tersebut. Sehingga alat ini belum bisa digunakan sebagai alat praktikum untuk pembelajaran mekanika fluida. Untuk mengetahui kinerja alat tersebut, maka dilakukan penelitian tentang ?Uji Kinerja Alat Uji Osborne Reynolds Menggunakan Pipa Transparan Horizontal Dengan Ukuran Pipa ¾ Inch?. Sehingga pada akhirnya nanti alat ini juga bisa digunakan sebagai alat uji praktikum mekanika fluida untuk menambah wawasan keilmuan tentang fluida. Hasil penelitian setelah dilakukan uji kinerja alat uji Osborne Reynolds adalah Karakteristik aliran yang ter entuk pada pengujian ini adalah aminar yang ter entuk pada ukaan katup 10 dan 20 Transisi yang terjadi pada ukaan katup 23° sampai bukaan 29° (berdasarkan grafik hubungan bilangan Reynolds dan bukaan katup) dan Turbulen yang ter entuk pada ukaan katup 30 40 50 60 70 80 dan 90. Sehingga dapat disimpulkan bahwa alat uji Osborne Reynolds tersebut bias digunakan sebagai alat uji praktikum mekanika fluida.} }