@thesis{thesis, author={MIRAWATI -}, title ={DESKRIPSI KOMPETENSI MANAJERIAL KEPALA SEKOLAH SMA SE KECAMATAN RAMBAH HILIR TAHUN PEMBELAJARAN 2015/2016}, year={2015}, url={http://repository.upp.ac.id/171/}, abstract={Tujuan dari penelitian ini adalah untuk memberi gambaran kompetensi manajerial kepala sekolah SMA se kecamatan Rambah Hilir. Jenis penelitian ini adalah penelitian deskriptif. Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah teknik sampel jenuh, yaitu populasi sekaligus dijadikan sampel. Sampel dalam penelitian ini adalah kepala sekolah SMA yang ada di kecamatan Rambah Hilir. Instrumen yang digunakan adalah kuisioner yang mencakup indikator kompetensi manajerial kepala sekolah. Hasil penelitian menunjukkan bahwa nilai rata-rata persentase indikator kompetensi manajerial kepala sekolah adalah 71,70%, sehingga dapat disimpulkan bahwa kriteria kompetensi manajerial kepala sekolah SMA se kecamatan Rambah Hilir adalah cukup.} }