@thesis{thesis, author={Indrihastuti P and Roares Serafianus Sales and Sulistiyowati Y}, title ={Efisiensi Penggunaan Modal Kerja Melalui Perputaran Modal Pada UMKM Keramik Soeharto di Dinoyo Kota Malang (Periode 2017-2019)}, year={2021}, url={}, abstract={Modal kerja dalah dana yang digunakan untuk membiayai semua kegiatan operasional perusahaan sehari-hari.memanajemenkan modal kerja secara efisien sangat penting untuk pertumbuhan kelangsungan UMKM Keramik Soeharto. Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengetahui dan menjelaskan penggunaan modal kerja pada UMKM Keramik Soeharto di Dinoyo kota Malang. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini yaitu penelitian kualitatif. Metode analisis yang digunakan untuk mengukur efisiensi perputan modal pada UMKM Keramik Soeharto dalam penelitian ini ialah rentabilitas modal kerja. hasil perhitungan rentabilitas modal pada UMKM Keramik Soeharto pada tahun 2017-2019 dikatan baik dimana setiap tahun mengalami peningkatan. UMKM Keramik Soeharto harus selalu mengfisenkan penggunaan modal kerja agar perusahaan dapat mengetahui penggunaan modal kerja dan mendapatkan keuntungan yang maksimal.} }